Musyawarah Pokdarkamtibmas Citra Bhayangkara Palmerah Dalam Rangka Pemilihan ketua Baru Periode Tahun 2025  

JAKARTA, METROLIMA,TV – Musyawarah Pokdarkamtibmas Citra Bhayangkara Polsek Palmerah dalam rangka pemilihan Ketua Umum Sektor Palmerah periode tahun 20025-2027, GOR Handayani Kemanggisan

‎Jalan Idhata No. 21 RT. 011/08 Kel. Kemanggisan Kec. Palmerah Jakarta Barat.Sabtu (22-11-2025)

 

Kegiatan musyawarah ini dilakukan untuk memilih ketua serta kepengurusan baru serta laporan pertanggungjawaban ketua dan pengurus periode sebelumnya, dalam musyawarah ini terpilih secara aklamasi ketua sebelumnya M. Zein sebagai Ketua Pokdar kamtibmas Citra Bhayangkara Sektor Palmerah periode tahun 2025-2027,

kegiatan ini dihadiri oleh Kapolsek Palmerah Kompol Gomos Simamora, SH,MH berikut para Bhabinkamtibmas Polsek Palmerah, Camat Palmerah Bpk. Febriandi Suharto bersama Wakil Camat Bpk. Moch Ilham, juga dihadiri oleh para pengurus Pokdarkamtibmas seluruh sektor kelurahan, Ketua dan anggota LMK, para ketua RW Palmerah, dengan terpilihnya kepengurusan baru ini diharapkan dapat terus meningkatkan sinergitas antara Pokdarkamtibmas Citra Bhayangkara dengan Anggota Polri Khususnya Polsek Palmerah dan terus dapat berdampingan dalam menjaga harkamtibmas diwilayah hukum Polsek Palmerah.

 

Kapolsek Palmerah Kompol Gamos Simamora,

Menurutnya pengamatan saya sangat sangat membantu ketentraman dan keamanan. Dari sekian 500 orang atau 180 orang ini, dengan berbagai latar belakang, saya sebagai Polisi, ada yang sebagai Guru, Tokoh Agama, atau instansi-instansi Pemerintahan semuanya kita tampung untuk semuanya menyampaikan atau mensosialisasikan tentang keamanan lingkungan. imbuhnya.

 

Lanjut Gomos Simamora, Saya yakin seyakin-yakinnya untuk yang pada saat muda nya ikut organisasi seperti osis, dan lain lain. Saya ucapkan terimakasih untuk yang sudah menyempatkan hadir pagi hari ini, Palmerah ini sangat Luar biasa. Semoga semua dilancarkan urusannya, dan diberikan kesehatan.tutupnya.

 

Budi Wijaya, ketua Pokdar Kamtibmas Resort Jakarta Barat berharap untuk kedepannya kita mengganti suasana baru, nuansa baru, agar menciptakan citra Bhayangkara Polsek Palmerah lebih maju, lebih aktif dalam menjaga Kabtimas Lingkungan.ucapnya

 

Menurut Budi Untuk anggota di Jakarta Barat ada 3.000, dan khusus di Palmerah ada 500 anggota. kedepannya untuk Polri khususnya di wilayah Kecamatan Palmerah bisa damai dan tentram.ujarnya.

 

M. Zen ketua terpilih Pokdarkamtibmas mengatakan, Alhamdulillah musyawarah Sektor Kopda Bhayangkara wilayah Palmerah Jakarta Barat berjalan dengan baik.

Sehingga semangat dari anggota untuk menciptakan Kabtimas di Kecamatan Palmerah terus meningkat. ucapnya

 

Menurut M.Zen Anggota di wilayah Kecamatan Palmerah berjumlah 498 anggota. Harapan saya untuk rekan-rekan cipta Kopda Bhayangkara terus berkolaborasi dengan masyarakat, dengan Pemerintah, dengan Ormas, yang siapapun ada di Jakarta Kita ciptakan rasa aman, nyaman, dan tertib di wilayah dengan baik. Imbuhnya, Hendra

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *